Jakarta - Seminar politik hukum kajian Mahasiswa digelar di Kampus UIN Syarif Hidayatullah Jakarta, Ciputat, Tangerang Selatan, Jumat 31 Januari 2025. Ribuan mahasiswa dari berbagai elemen hadir mengikuti seminar bertema Implementasi Asas Dominus Litis Dalam Perubahan KUHAP di Indonesia. Seperti diketahui, asas Dominus Litis memberi kewenangan penuh kepada jaksa dalam perkara pidana, sesuai dengan sistem hukum nasional. Asas Dominus Litis ini mendapat penolakan melalui petisi yang telah ditandatangani lebih dari 37 ribu orang. Pakar Hukum Tata Negara, Fachri Bachmid menyoroti perlunya pengawasan agar keputusan penuntutan tetap objektif dan bebas dari intervensi politik. Ia menekankan bahwa tanpa kontrol yang kuat, kewenangan ini berpotensi disalahgunakan, terutama dalam kasus yang menyangkut kepentingan elite. Karena itu, sambungnya, diperlukan reformasi sistem hukum, termasuk mekanisme judicial review dan peningkatan akuntabilitas, untuk memastikan keadilan tetap terjaga. "Hal tersebut diafirmasi karena asas Dominus Litis di luar (negeri) sama di Indonesia cukup berbeda dalam penangan suatu tindak perkara pidana, " kata Fachri dikutip Sabtu (1/2/2025). "Penolakan ini juga sebagai bentuk dalam mencegah Kejaksaan agar tidak terjadinya absolutism kekuasaan serta abuse of power dalam ranah Lembaga Kejaksaan, " tambahnya. Sementara menurut Akademisi UIN Jakarta, Alfitra menambahkan, asas ini diterapkan untuk memberikan kewenangan penuh kepada kejaksaan dalam proses penuntutan, menggantikan sistem lama dimana penuntutan dilakukan secara perseorangan. "Tujuannya adalah untuk meningkatkan efektivitas penegakan hukum dan memastikan bahwa perkara pidana ditangani secara profesional demi kepentingan umum, " katanya. Dikhawatirkan Tumpang Tindih Kekuasaan Penguatan asas Dominus Litis dalam Rancangan KUHAP menimbulkan kekhawatiran akan tumpang tindih kewenangan antara kejaksaan dan kepolisian. Salah satu sorotan utama adalah pada Pasal 12 Ayat 11, yang memungkinkan jaksa mengintervensi penyidikan jika laporan masyarakat tidak ditindaklanjuti dalam 14 hari. "Hal ini dikhawatirkan dapat mengurangi independensi penyidik kepolisian dan memicu konflik antar lembaga penegak hukum, " ujar Alfitra. Selain itu, lanjutnya, kewenangan jaksa dalam mengontrol penyidikan, termasuk menentukan sah atau tidaknya penangkapan dan penyitaan, juga mendapat kritik. "Beberapa pihak berpendapat bahwa kewenangan ini seharusnya berada di tangan hakim guna menjaga prinsip checks and balances, " paparnya.
Pakar Hukum Nilai Dominus Litis Berpotensi Terjadinya Abuse of Power

Related
Hujan Deras Hingga Bikin Banjir, Polsek Cimaragas Ikut Bersi...
2 months ago
56
Polsek Banjarsari Polres Ciamis Siagakan Personel Amankan Mu...
2 months ago
54
Wujud Komitmen Berantas Narkoba, Lapas Tembilahan Laksanakan...
2 months ago
50
Tingkatkan Koordinasi Pembinaan dan Proses Peradilan Warga B...
2 months ago
71
Self Service Bentuk Pelayanan Terbuka dan Transparan Lapas K...
2 months ago
56
Baru Selesai Dipasang Baut dan Ratusan Tiang Guardrail di Ja...
2 months ago
79
Tabur 1.000 Benih Ikan Lele, Lapas Tembilahan Dukung Program...
2 months ago
57
Saksi Ungkap Fakta Baru di Sidang Effendi Pudjihartono, Dakw...
2 months ago
66
Lapas Tembilahan Laksanakan Tes Urin Seluruh Pegawai, Wujudk...
2 months ago
57
Amir Ma'ruf Khan: Tanda Tangan Ketua PN Banyuwangi di T...
2 months ago
96
MK Hapus Frasa Perbuatan Tidak Menyenangkan, Cegah Penyalahg...
2 months ago
60
Dirjen Pemasyarakatan Berikan Pengarahan Virtual kepada Selu...
2 months ago
60
Ops Keselamatan Lodaya 2025, Polres Ciamis Turun Kejalan Cek...
2 months ago
54
GMKI Teluk Dalam Audensi Dengan Kapolres Nisel Serta Menanya...
2 months ago
81
Satresnarkoba Polres Morowali Amankan Seorang Pria Inisial A...
2 months ago
78
Kalapas Tembilahan Pimpin Apel Senin, Tegaskan Komitmen Beba...
2 months ago
124
Lapas Tembilahan Gelar Razia Wujudkan Lapas Bebas dari Halin...
2 months ago
55
Polsek Pondok Aren Tangkap 3 Pelaku Curanmor, Kunci Leter T ...
2 months ago
52
Terungkap! Polisi Tangkap 3 Pelaku Pencurian Kabel Listrik d...
2 months ago
58
Amir Ma'ruf Khan: Kisruh Pakel Berawal dari Tipu Daya A...
2 months ago
68
Trending
Popular
Pada Sidang Terdakwa oleh Pimpinan PT.Al-Hijrah Nurul Ja...
2 months ago
303
Wisatawan Sakit Mendadak di Pantai Pasir Putih, Personil Pos...
3 months ago
263
Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pejabat Administra...
3 months ago
179
Viral di Media Sosial, Pelaku Pemukulan Diatas Jetski di Per...
3 months ago
176
Kapolres AKBP Yogie Hardiman Berikan Bingkisan Natal 2024 Ke...
3 months ago
167
Terlibat Selingkuh Dengan Oknum Polisi di Karo, Ini Wajah Pe...
3 months ago
165
Berduet dengan Istri, Denny Caknan Rilis Sinarengan, Lagu T...
1 month ago
164
Pemakaman Aipda Anumerta Anditia Munartomo, Yang Berkorban ...
3 months ago
157
Pastikan Perayaan Tahun Baru 2025 Aman, Kapolda Jabar, Pj. G...
3 months ago
148
Mahkamah Agung Umumkan Pengaktifan Kembali Nawawi Pomolango ...
3 months ago
145
Polres Bungo Gelar Konferensi Pers Akhir Tahun Kasus Dugaan ...
3 months ago
142
LKPP Luncurkan E-Katalog Versi 6.0 untuk Meningkatkan Ef...
3 months ago
136
Keributan Gegara Pengendara Serobot Antrian dan Dugaan Pungl...
3 months ago
133
Kalapas Tembilahan Pimpin Apel Senin, Tegaskan Komitmen Beba...
2 months ago
124
Kalapas Permisan : Integritas dan Profesionalitas Harus Diti...
3 months ago
123
Vonis Harvey: Rolls-Royce hingga Rumah Mewah Sandra Dewi...
3 months ago
118
Lapas Tembilahan Gelar Gladi Bersih Perayaan Natal Nasional ...
3 months ago
118
Dikabarkan KM Sempurna Bocor, Hasil Pemeriksaan Tim Gabungan...
3 months ago
118
Misteri Merosotnya Pengungkapan Kasus Mafia Migas di Sumut, ...
3 months ago
117
Prabowo Menilai Vonis Ringan untuk Koruptor Melukai Hati Rak...
3 months ago
113